Informasi resmi seputar proses seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama di lingkungan Institut Teknologi Sumatera (ITERA).
Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi di Institut Teknologi Sumatera
Panitia Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama ITERA membuka kesempatan bagi Pegawai Negeri untuk mengikuti seleksi terbuka jabatan Kepala Biro Akademik, Perencanaan, dan Umum.
Lihat PengumumanPerubahan Jadwal Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi
Pembaruan jadwal pengumuman hasil seleksi administrasi JPT Pratama Kepala Biro Akademik, Perencanaan, dan Umum di ITERA sesuai ketentuan terbaru panitia seleksi.
Lihat PengumumanHasil Penilaian Seleksi Administrasi Peserta JPT Pratama
Hasil penilaian seleksi administrasi bagi peserta seleksi terbuka JPT Pratama Kepala Biro Akademik, Perencanaan, dan Umum di Institut Teknologi Sumatera.
Lihat PengumumanHalaman ini diperbarui oleh Tim Kerja Kepegawaian dan Tata Laksana. Pastikan selalu memeriksa laman ini untuk informasi terbaru mengenai seleksi JPT Pratama.
